Membuat Text Effect

Before
After

Langkah :
-Buat file baru
-Ketik teks yang ingin anda variasikan menggunakan type tools
-Buka gambar atau foto yang ingin anda aplikasikan untuk variasi tulisan anda
-Atur posisi gambar terhadap tulisan menggunakan move tool
-Urutan posisi layer:
  a. Layer foto diposisikan paling atas
  b. Layer tulisan di bawahnya
  c. Layer yang aktif adalah layer gambar atau foto
-Klik Ctrl+G pada keyboard atau Layer--> Create Clipping Mask
-Anda dapat menambahkan variasi efek lain dengan menggunakan layer style.

Komentar

Postingan Populer